Disabilitas dalam Bingkai Agama-agama: PLD UIN Sunan Kalijaga Gelar Indonesian Conference on Disability Studies and Inclusive Education (ICODIE) ke-5
Memperingati Hari Difabel Internasional 2022, Pusat Layanan Difabel (PLD) UIN Sunan Kalijga kembali menggelar Indonesian Conference on Disability Studies and Inclusive Education (ICODIE). Ini adalah tahun ke-lima ICODIE. Tahun ini, ICODIE mengusung tema Disabilitas dalam Sudut Pandang Agama-agama. Acara dilaksanakan di Convensional Hall (Gedung Prof. Soenarjo) dan disiarkan secara daring melalui k....